Tentang Kami

JURNALSECURITY.com | Mengabarkan Berita Seputar Satpam/Security

Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) atau perdagangan bebas antar negara Asean sudah dibuka. Hal ini menandai bagi bangsa ini dituntut untuk mampu bersaing dengan negara lain, utamanya di bidang ekonomi.

Adanya MEA ini, juga telah membuka pintu lebar orang asing untuk melakukan aktivitas bisnis di negara Indonesia. Tak terkecuali, bisnis di bidang jasa pengamanan atau security.

Saat ini, perusahaan jasa pengamanan memiliki peran strategis dalam menjaga keamanan negeri ini. Jumlah satpam/security yang mencapai sekitar 600 ribu dengan jumlah perusahaan keamanan lebih dari dua ribu perusahaan ini harus memerankan fungsinya dengan baik, sebab jika tidak, akan terjadi penguasaan oleh perusahaan asing. Padahal, bisnis jasa pengamanan memiliki peran strategis bagi keamanan suatu negara.

Berangkat dari fenomena di atas, JURNALSECURITY.com terpanggil untuk memberikan informasi seputar perkembangan Industrial Security di Indonesia, tentang aktivitas Kepolisian, kegiatan Badan Usaha Jasa Pengamanan (BUJP), pemikiran para praktisi tentang pengamanan, kiprah asosiasi bidang pengamanan.

Untuk itu, JURNALSECURITY.com menjadi layak dibaca oleh anggota satpam, pengurus asosiasi bidang security, pengelola perusahaan jasa pengamanan, dan masyarakat umum lainnya, sehingga media ini bisa menjadi mitra bagi pihak manapun dalam mewujudkan kualitas profesi satpam/security di Indonesia.

Semoga hadirnya JURNALSECURITY.com ini menjadi langkah baik kami untuk mengabarkan berita-berita positif untuk para satpam/security agar terinspirasi untuk menjadi security yang profesional, modern dan terpercaya (Promoter) yang bisa dibanggakan di negeri ini.

 

VISI & MISI

JURNALSECURITY.com memiliki visi dan misi yang jelas, yaitu :

V I S I :

Menjadi Referensi Informasi seputar Satpam/Security

M I S I :

  • Menyajikan informasi seputar Satpam/Security yang berkualitas
  • Menjadi media mitra pemerintah (Polri & Kemennaker), Badan Usaha Jasa Pengamanan dan Asosiasi yang bergerak di bidang pengamanan
  • Memperkuat hubungan kekeluargaan antar personil Satpam/Security
  • Menumbuhkan jiwa korsa bagi personil Satpam/Security di Indonesia

PEMBACA POTENSIAL:

  • Personil Satpam/Security yang menyebar di Nusantara
  • Badan Usaha Jasa Pengamanan (BUJP)
  • Pemerintah (POLRI , TNI, Kemennaker)
  • Asosiasi yang bergerak di bidang pengamanan
  • Komunitas satpam/security
  • Kawasan Obyek Vital Nasional
  • Lembaga pendidikan dll

PSIKOGRAFI/DEMOGRAFI PEMBACA:

  • Masyarakat yang concern terhadap keamanan
  • Berusia 20 sd 55 tahun
  • Birokrat, profesional, wiraswasta, personil Security
  • Berpendidikan SLTA sampai dengan S3

 RUBRIKASI
JurnalSecurity.com memiliki rubrikasi dalam pemberitaan, diantaranya:

  • News
  • Industrial Security
  • Berita Satpam
  • Berita Polri/TNI
  • Asosiasi/Komunitas
  • Inspiration
  • Kriminal
  • Narkoba
  • Teknologi
  • Cerpam
  • Facepam

MEDIA SOSIAL
JurnalSecurity.com memiliki beberapa media sosial untuk penyebaran beritanya, diantaranya:

  • Facebook #JurnalSekuriti
  • Fanpages #infosatpam
  • Twitter @JurnalSecurity
  • Youtube #JurnalSecurityTv
  • Instagram @JurnalSecurity

ALAMAT
PT. GARDA MITRA MEDIA
Kawasan CBD Rasuna Epicentrum
Epiwalk Office Suite Level 5 Unit A501
Jl. H. R. Rasuna Said, Setiabudi, Jakarta Selatan 12940
Telp : 0811 937 7001 (Whatsapp)
Email : beritasatpam@gmail.com
Website :  www.jurnalsecurity.com