Perampok Berkomplot dengan Satpam Jarah Gudang di Kendal
JURNALSECURITY| Kendal--Kawanan perampok spesialis pembobol gudang diamankan Reskrim Polres Kendal, Jawa Tengah Jumat (10/1/2020). Dalam menjalankan aksinya, kawanan ini bersekongkol dengan Satpam gudang. Dalam rekaman CCTV di dalam gudang wilayah Weleri, ...